Tim Reaksi Cepat Penanggulangan Bencana sigap melaksanakan penanganan pohon tumbang di Jalan Kaswari, Kelurahan Kampung Anyar, Kec.Buleleng pada Minggu (2/2). Kejadian Pohon kayu waru berdiameter 50 cm tumbang dikarenakan oleh angin kencang.
Tetap waspada sobat tangguh.
#salamtangguh demi kemanusiaan.