(0362) 23022
bpbd@bulelengkab.go.id
Badan Penanggulangan Bencana Daerah

TRC PB BPBD Kabupaten Buleleng Sigap Beraksi Tangani Pohon Tumbang di Dusun Kelodan, Desa Madenan

Admin bpbd | 02 Februari 2025 | 10 kali

Hallo Sobat Tangguh!!! Tim Reaksi Cepat Penanggulangan Bencana Regu ll dengan Sigap kembali Beraksi melaksanakan penanganan pohon tumbang di Dusun Kelodan, Desa Madenan. Pohon yang berdiameter -+ 1 m tumbang menimpa kabel listrik dan menutupi akses jalan yang di akibatkan oleh hujan deras dan angin kencang pada pukul 22.00 wita. 

Dalam penanganan tersebut yang ikut terlibat PLN, Babinkamtibmas dan masyarakat setempat.

Tetap waspada sobat tangguh di musim penghujan ini.

#SalamTangguh